Kelas : X MIIA 3
Kita dipertemukan di atas tanah ini
Tanah ini..
Kata orang, tanah ini penuh warna
Kata orang, tanah ini penuh dengan suka cita masa muda
Kata orang, tanah ini tanah yang penuh kebahagiaan
Tapi..
Orang bilang tanah ini juga penuh tipu muslihat
Orang bilang tanah ini bisa terisi dengan warna kelabu
Orang bilang tanah ini bisa menjerumuskan kita kepada dunia hitam
Kita dipertemukan di atas tempat ini
Tempat ini..
Tempat kita mencari ilmu
Tempat kita berbagi suka duka
Tempat kita membagi kisah
Tempat kita menggoreskan cerita-cerita
Tempat yang akan menjadi cerita indah di masa datang
Tempat yang akan membuat kita tersenyum saat memandangnya
Tempat ini.. Awal perjalanan kita untuk terus tumbuh dewasa
Tempat ini.. Pijakan awal kita untuk terus berlari menuju kesuksesan
Tanah ini..
Kata orang, tanah ini penuh warna
Kata orang, tanah ini penuh dengan suka cita masa muda
Kata orang, tanah ini tanah yang penuh kebahagiaan
Tapi..
Orang bilang tanah ini juga penuh tipu muslihat
Orang bilang tanah ini bisa terisi dengan warna kelabu
Orang bilang tanah ini bisa menjerumuskan kita kepada dunia hitam
Kita dipertemukan di atas tempat ini
Tempat ini..
Tempat kita mencari ilmu
Tempat kita berbagi suka duka
Tempat kita membagi kisah
Tempat kita menggoreskan cerita-cerita
Tempat yang akan menjadi cerita indah di masa datang
Tempat yang akan membuat kita tersenyum saat memandangnya
Tempat ini.. Awal perjalanan kita untuk terus tumbuh dewasa
Tempat ini.. Pijakan awal kita untuk terus berlari menuju kesuksesan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar